Jaksa Agung Tinjau Persiapan HUT RSU Adhyaksa
Oleh Admin | Selasa, 10 September 2019
Jaksa Agung RI HM. Prasetyo dengan didampingi oleh Wakil Jaksa Agung RI Arminsyah Kepala Kejaksaan Tinggi DKI Jakarta Warih Sadono, Direktur RSU Adhyaksa dr. Dyah Eko Judihartanti, MARS beserta jajarannya meninjau secara langsung dalam rangka persiapan Hari Ulang Tahun RSU. Adhyaksa Ke-5, pada hari Selasa, 10 September 2019.
Infografis Kejaksaan
Tweeter Kejaksaan
Instagram Kejaksaan
Polling
Statistik Pengunjung
Hari ini : 476 PengunjungBulan ini : 44.255 Pengunjung
Tahun ini : 558.454 Pengunjung